Prabowo Subianto Unggah Foto Akrab dan Ucapan Panjang Umur untuk Jokowi, Netizen: Prabowo The Next President

Avatar photo

- Pewarta

Kamis, 22 Juni 2023 - 02:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden RI Jokowi bersama Menteri Pertahanan Prabowo Subianto. (Instagram.com/@prabowo)

Presiden RI Jokowi bersama Menteri Pertahanan Prabowo Subianto. (Instagram.com/@prabowo)

INFOEMITEN.COM – Netizen ramai mengomentari foto yang diunggah Menteri Pertahanan Prabowo Subianto di akun instagramnya, Rabu, 21 Juni 2023.

Dalam unggahan tersebut, Prabowo membagikan beberapa foto yang menunjukkan keakrabannya dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Ketua Umum Partai Gerindra itu mengucapkan selamat ulang tahun kepada Jokowi dalam bahasa Jawa. “Sugeng ambal warsa Bapak Joko Widodo,” tulis Prabowo.

Hari ini Jokowi genap berusia 62 tahun. “Semoga panjang umur, senantiasa dilimpahkan rahmat, dan selalu dalam lindungan Allah SWT,” tambah Prabowo.

Momen yang dibagikan Prabowo ini pun lantas dibanjiri komentar warganet. Beragam ucapan selamat dan harapan ramai diungkapkan mereka.

Baca artikel menarik lainnya, di sini: Pengamat Sebut Ada Sinyal Kuat Presiden Jokowi Jodohkan Pasangan Prabowo Subianto dengan Erick Thohir

“Ketiga kalinya dukung Prabowo jadi presiden,” tulis akun @deaay01

“Pak Owo dan Pak Owi forever,” ujar akun @oline0907

“Saya beberapa tahun lalu dukung Pak Jokowi. Tapi tahun 2024 saya berdoa semoga Panjenengan Pak Prabowo bisa menang dan jadi presiden Indonesia yang amanah dan tegas. Aamiin,” kata akun @rismaindahaulia

“Mudah-mudahan Bapak Prabowo Subianto jadi the next president Indonesia, Insyaallah,” ujar akun @mountiiee

“2024 next presiden ya pak,” dari akun @dhafinaroby.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

“Bismillah, presiden ke 8,” sambung @glatanxzia.***

Berita Terkait

Bulan September 2024, Politisi PDI Perjuangan Pramono Anung Pastikan Mundur dari Menteri Sekretaris Kabinet
Tak Jadi Hadiri Penutupan Muktamar, Jazilul Fawaid Sebut PKB Pahami Ketidakhadiran Prabowo Subianto
Rakyat Capek dengan Omon-omon, Prabowo Subianto: Rakyat Kita Ingin Hasil, Ingin Penyelesaian Masalah
Jusuf Hamka Serahkan Surat ke DPP Partai Golkar, Mundur dari Kepengurusan dan dari Pilkada Serentak 2024
Bima Arya Tanggapi Peluangnya Jadi Wamen di Pemerintahan Prabowo – Gibran Usai Gagal Jadi Cawagub Jabar
Presiden Jokowi Lantik 3 Wakil Menteri Kabinet Indonesia Maju, Termasuk Sudaryono dan Thomas Djiwandono
Termasuk Anies Baswedan dan Ahmad Sahroni, DPW NasDem Jakarta Usulkan 3 Nama di Pilgub Jakarta
Menangkan Pilkada 2024, Sejumlah Pers Daerah dari Pulau Sumatera hingga Pulau Papua Siap Kolaborasi
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 4 September 2024 - 11:20 WIB

Bulan September 2024, Politisi PDI Perjuangan Pramono Anung Pastikan Mundur dari Menteri Sekretaris Kabinet

Senin, 26 Agustus 2024 - 16:08 WIB

Tak Jadi Hadiri Penutupan Muktamar, Jazilul Fawaid Sebut PKB Pahami Ketidakhadiran Prabowo Subianto

Senin, 26 Agustus 2024 - 15:44 WIB

Rakyat Capek dengan Omon-omon, Prabowo Subianto: Rakyat Kita Ingin Hasil, Ingin Penyelesaian Masalah

Senin, 12 Agustus 2024 - 13:48 WIB

Jusuf Hamka Serahkan Surat ke DPP Partai Golkar, Mundur dari Kepengurusan dan dari Pilkada Serentak 2024

Kamis, 8 Agustus 2024 - 14:10 WIB

Bima Arya Tanggapi Peluangnya Jadi Wamen di Pemerintahan Prabowo – Gibran Usai Gagal Jadi Cawagub Jabar

Kamis, 18 Juli 2024 - 14:19 WIB

Presiden Jokowi Lantik 3 Wakil Menteri Kabinet Indonesia Maju, Termasuk Sudaryono dan Thomas Djiwandono

Senin, 24 Juni 2024 - 08:42 WIB

Termasuk Anies Baswedan dan Ahmad Sahroni, DPW NasDem Jakarta Usulkan 3 Nama di Pilgub Jakarta

Jumat, 24 Mei 2024 - 14:00 WIB

Menangkan Pilkada 2024, Sejumlah Pers Daerah dari Pulau Sumatera hingga Pulau Papua Siap Kolaborasi

Berita Terbaru